HMJ (Himpunan Mahasiswa Jurusan)

 Himpunan Mahasiswa Jurusan Peternakan (HIMAPET) berkedudukan sebagai wadah kemahasiswaan yang merupakan kelengkapan jurusan.

ŸTugas pokok HMJ :

1. menyelenggarakan kegiatan ekstrakurikuler dan kokurikuler yang bersifat penalaran sesuai dengan program studi jurusan.

2. Melakukan advokasi kepada mahasiswa yang menemui masalah akademis dan kemahasiswaan.

Manfaat mengikuti HMJ adalah Menambah relasi, menambah pengalaman berorganisasi, dan menambah kecakapan berbicara didepan publik.

Kegiatan HMJ :

1.       Pengenalan jurusan Peternakan kepada Mahasiswa Baru.

2.       Diklat Jurusan ( Makrab jurusan ).

3.       Cowboy Cup ( perlombaan yg dilakukan HMJ untuk menjalin silaturahmi dari seluruh kelas dan seluruh angkatan).

4.       Cowboy Advanture ( Fieldtrip ke Perusahaan Bidang Peternakan ).

5.       Magang Jurusan ( magang pengenalan ke peternakan rakyat maupun perusahaan ).

6.       Workshop Kewirausahaan ( pelatihan maupun pemaparan dari pengusaha bidang peternakan untuk melatih jiwa berwirausaha ).

7.       Bina desa ( pembinaan desa untuk meningkatkan kesejahteraan warga desa ).

8.       Diesnatalis Peternakan.

9.       Memperingati hari Susu

10.   Penggalangan Dana untuk Korban Bencana.

11.   Mendampingi mahasiswa Peternakan dalam acara kejuaraan nasional Futsal jurusan peternakan se Indonesia.

Inormasi lebih lanjut mengenai HMJ Peternakan bisa cek pada link berikut HMJ Peternakan UMM

Shared: