Capaian Umum Pembelajaran :
- Mampu Melaksanakan Prosedur Operasional Standar (SOP) di logistik pakan
- Mampu Menerapkan Prosedur Keselamatan, Kesehatan, Keamanan serta Lingkungan Kerja (K3L)
- Mampu Melaksanakan Higiene Perusahaan
- Mampu Melakukan Dokumentasi Pekerjaan
- Mampu Melakukan Komunikasi di Tempat Kerja
- Mampu Melakukan Evaluasi Data dan Laporan Hasil Pengujian Sampel Bahan
Capaian Khusus Pembelajaran :
- Mampu Melakukan Rapat Koordinasi, Dalam Rangka Pengendalian Mutu
- Mampu Menerapkan Hazard Analitical Critical Control Point (HACCP)
- Mampu Menerapkan Pedoman Cara Produksi Pangan Olahan yang Baik (CPPOB)/ Good Manufacturing Practices (GMP)
- Menetapkan di Lanjutkan/ di Berhentikannya Kegiatan Proses Produksi
- Menetapkan Perbaikan Peralatan LaboratoriumKhusus/Spesifik
- Mampu melakukan Evaluasi Kinerja dan Pencapaian Target